Rabu, 15 Februari 2012

Galau Juga Bisa Jadi Uang

 Apa yang Anda pikirkan tentang Galau?
Bimbang? Bingun terhadap apa yang ingin dilakakun atau diputuskan? Atau malah lagi patah hati/semangat?
Apapun itu, itu hanyalah bagian dari rasamu. Tapi bisakah rasa ini menjadi hal positif? Seperti yang saya tulis seblumnya di sini. Yang pahit bisa menjadi manis

Ga percaya? Bahkan galau bisa menjadi bakso? Nih buktinya

Saya mengetahui bakso ini dari teman saya @erikancut. Dan menariknya lagi adalah menunya cukup menggalau :   bakso complicated, bakso mendua, bakso patah hati dll *sigh*

Bisa jadi nanti akan bermunculan ide dari segala hal negatif seperti ada kue galau, satu ayam cerai dll :D
dan ternyata hal yang unik ini bisa menjadi word of mouth yang dassyat buktinya, saya juga ikut mempromosikan. Tapi sayangnya hal ini kurang di optimalkan pemilik bakso tersebut. Saya masih melihat kurang aktifnya promo via social media yang dilakukan. Hal ini terlihat masih minimnya follower twiter maupaun fanspagenya 

tapi s karena letaknya di jakarta jadi saya belum mencobanya hehe. apapun baksonya, tetap...

Enjoy the procces, enjoy yourself



nb : bila penasaran dengan bakso galau cek @baksogalau dan Fbnya

6 comments:

Suciati Cristina mengatakan...

kreatif banget

Meutia Halida Khairani mengatakan...

wah wah, tujuan kuliner baruuuu

Tiara R. Widiastuti mengatakan...

Kira-kira kalo makannya pas lagi gak galau bisa menimbulkan kegalauan gak ya?? *klo ndilalah g bw dompet, mungkin galau beneran* =D

dwi wahyu arif nugroho mengatakan...

@uci +: @meutia : kabari yah kl dah nyobain :D
@tiara : tujuana agar itu :P

pulsa mengatakan...

weww, ajiib ni kayanya, bisa delivery ga?

Unknown mengatakan...

lagi GALAU? nih dia obatnya,,,, http://baksofamily.blogspot.com/2012/07/bakso-kaget-isi-cabe-rawit.html . like juga f: http://www.facebook.com/BaksoFamilySukabumi?ref=hl